VISI
Memproyeksikan diri untuk menjadi Program Studi yang terkemuka di bidang Teknik Komputer di wilayah Sumatera Utara Dalam 5 Tahun Mendatang.
MISI
- Menghasilkan tenaga terampil dalam bidang teknik komputer yang dibutuhkan oleh industry (stakeholder) di wilayah sumatera utara dan sekitarnya.
- Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi dibidang teknik komputer yang memiliki integritas kepribadian yang tinggi, leadership, percaya diri, kreatif dan inovatif sebagai ahli madya.
- Mampu bekerja secara mandiri dan bekerja dalam tim dan memiliki jiwa wirausaha.
- Menjadi pusat rujukan pengajaran dibidang Teknik Komputer di Sumatera Utara.